
Di dunia ini banyak sekali pekerjaan yang berhubungan dengan teknologi, salah satunya adalah Programmer. Programmer yang baik memiliki jiwa kesabaran dan ketelitian. Banyak sekali yang meremehkan konsep dasar maupun alur pemrograman macam algoritma. Adapun kesalahan yang dibuat oleh mahasiswa mari kita baca. :

- Details
- Category: Teknologi
Search Engine Optimization atau biasa disingkat SEO merupakan teknik yang digunakan dalam mengoptimalisasi sebuah website.
Hal tersebut bertujuan untuk memudahkan mesin pencarian untuk menemukan halaman atau website dan menempatkan dalam halaman pertama di mesin pencarian.
Untuk bisa halaman atau website berada dalam mesin pencari pertama haruslah dengan menggunakan kata kunci atau keyword. Namun, ternyata terdapat 3 teknik yang tidak diperhatikan bagi digital marketer untuk bisa memaksimalkan SEO ini.

- Details
- Category: Teknologi
Saat ini banyak sebagian besar dari kita tidak mengetahui apa saja yang menjadi perbedaan dari SEM (Search Engine Marketing) dan SEO (Search Engine Optimization).
Menurut beberapa sumber yang didapatkan berikut perbedaan antara SEM dan SEO yang perlu diketahui,khususnya mahasiswa yang berkecimpung di dunia digital marketing.

- Details
- Category: Teknologi
AI (Artificial Intelligence) merupakan kecerdasan buatan manusia yang dirancang untuk sistem komputer atau handphone yang mampu dalam meniru kemampuan intektual manusia.
Awalnya AI diciptakan oleh John McCarthy, Marvin Minsky, dan ilmuwan lainnya pada tahun 1950 yang menjadi langkah awal perjalanan perkembangan teknologi AI. Selain itu, AI mulai sangat terkenal dengan kemunculan AI yang bernama ChatGPT.

- Details
- Category: Teknologi
Fitur-fitur dalam komputer seringkali membingungkan bagi banyak mahasiswa. Salah satu fitur yang mungkin belum familiar bagi kalian adalah Ping CMD pada Windows. Fitur ini dapat membantu pengguna mengecek kualitas jaringan komputer. Admin bakal sharing tentang bagaimana gambaran singkat tentang apa itu Ping CMD, fungsinya, dan cara penggunaannya.

- Details
- Category: Teknologi
Di era sekarang banyak sekali website-website yang dapat membantu para pelajar khususnya mahasiswa untuk menyelesaikan tugasnya. Namun, beberapa website yang ingin digunakan untuk menyelesaikan tugas dengan cepat malah memiliki akses perbayar. Maka dari itu, berikut beberapa website AI gratis yang dapat digunakan mahasiswa untuk menyelesaikan tugasnya.